Nasional
Heru Matador : Gerak Gerik WNA Harus Diwaspadai
Lombok Tengah, sasambonews
com. Direktur Kewaspadaan Nasional Kementrian Dalam Negeri Heru Matador mengatakan kedatangan WNA ke dalam negeri harus diwaspadai sebab mereka pasti memiliki tujuan dan maksud tertentu. "Setiap orang asing ke Indonesia memiliki maksud tersendiri karena itu perlu diwaspadai" jelasnya.
Diakuinya Lombok Tengah merupakan pintu gerbang masuknya orang asing dengan adanya Bandara Internasional Lombok.
Masyarakat dituntut untuk lebih peka terhadap wilayah atau Lingkungannya terhadap segala aktivitas orang asing. "Kita harus meningkatkan kewaspadaan kita terhadap orang asing" ungkapnya. Am
Via
Nasional
Posting Komentar