Pilkades, Calon Petahana Bertumbangan
Lombok Tengah, SN - Pemilihan Calon Kepala Desa di 15 Desa di Kabupaten Lombok Tengah secara serentak telah usai perhitungan. Kendati demikian belum diperoleh secara resmi hasil Pilkades dari Panitia Pilkades Kabupaten Lombok Tengah.
Berdasarkan data yang disadur dari panitia pemilihan kepala desa, BPD maupun pemdes setempat, sejumlah calon petahana bertumbangan.
Yang menarik, pemilihan kepala desa Presak Kecamatan Batukliang. Perolehan suara L. Lutfi Budiadi dengan Sujaan hanya berselisih satu suara saja yakni 1306 untuk Sujaan dan 1305 untuk L.Lutfi.
Hingga berita ini diturunkan, keamanan pasca Pilkades masih terkendali. Lth01
Berikut data sementara hasil Pilkades dari berbagai sumber di Kabupaten Lombok Tengah Provinsi NTB.
*INFORMASI PILKADES*
Berikut perolehan suara sementara Pilkades Serentak di 15 desa :
1. Calon Kepala Desa Teduh
1. Jumadil Awal (Petahana) = 664 suara
2. Sunardi = 429 suara
2. Calon Kepala Desa Kopang Rembiga
1. Lalu Rinjani = 668
2. Widianto (Petahana) = 2.844
3. Lalu Aunurrahman = 2.346
4. Patria Negara = 2.889
3. Calon Kepala Desa Selong Belanak
1. Kadir Jaelani = 1.080
2. Lalu Sayuti = 926
3. Lalu Hirman Z = 752
4. HL. Kasmayadi = 582
4. Calon Kepala Desa Puyung
1. Sapriadi = 1.363
2. Faizin Gigih Wardana = 297
3. Farhan Hadi S = 3.541
4. H Sahri = 1.217
5. Calon Kepala Desa Montong Ajan
1. Mariadi = 672
2. Rindawan = 156
3. Marsoan = 879
4. Ali Usman = 240
5. Enduddi Yadi (Petahana) = 1.264
6. Calon Kepala Desa Tanak Beak
1. H Ahmad Usman = 1.258
2. H. Musleh = 1.234
3. Sukran = 520
4. Bukri = 166
5. Maknun (Petahana) = 916
7. Calon Kepala Desa Batu Jangkih
1. Sahbi = 618
2. Uman = 916
3. Rupaan = 912
4. Saurim = 1.080
8. Calon Kepala Desa Selebung
1. Agus Kusumahadi (Petahana)= 2.030
2. Lalu Karyawan Anwar = 871
3. Alfhian = 1.190
4. Akhir = 463
9. Calon Kepala Desa Peresak
1. Zainal Abidin = 1.068
2. Nurdin = 823
3. Lalu Lutfi Budiadi = 1.305
4. Sujaan = 1.306
10. Calon Kepala Desa Kerembong
1. H. Saefudin = 1.298
2. Kadarisman = 825
3. Marlim = 572
4. Muhali = 1.616
11. Calon Kepala Desa Loang Maka
1. Masrun = 2.402
2. Muksin = 3.402
3. H. Nurman = 1.544
12. Calon Kepala Desa Montong Terep
1. H. Abdul Majid (Petahana) = 3.248
2. Adil Iman = 2.821
13. Calon Kepala Desa Pejanggik
1. Inggah = 1.817
2. H.A. Nusilah (Petahana) = 2.268
14. Calon Kepala Desa Pandan Indah
1. Maksum = 1.927
2. Anharditia (Petahana) = 1.713
15. Calon Kepala Desa Ranggagata
1. M. Haikal (Petahana) = 1. 806
2. H. Muhtar Arif = 1550
SUMBER: Panitia Pilkades, BPD dan Pemdes 15 desa yang menggelar Pilkades. (Tar/TP)
Posting Komentar